Wednesday, March 23, 2016

" Kesalahan Fatal Operator Sekolah Dalam Pendataan Dapodik 2016

Selamat Malam Para Sahabat Info Pendidikan "BUMIAYU TERSENYUM"

Pada postingan kali ini saya mengambil judul tentang " Kesalahan Fatal Operator Sekolah Dalam Pendataan Dapodik 2016

". Usia Dapodik yang sudah lebih dari 3 Tahun ini ternyata masih banyak  operator sekolah yang melakukan kesalahan-kesalahan dalam proses pendataan. Secara umum proses pendataan terbagi dalam 3 hal, yaitu persiapan, proses, dan evaluasi.

http://ayeleymakali.blogspot.co.id/2016/03/normal-0-false-false-false-en-us-x-none.html
http://ayeleymakali.blogspot.co.id/2016/03/inilah-kesalahan-fatal-operator-sekolah.html

Adapun kesalahan-kesalahannya adalah sebagai berikut :

Tahapan Persiapan:
Dalam Tahapan Persiapan ini diantaranya adalah mempersiapkan formulir-formulirnya pendataan dan pengisian harus sesuai dengan kondisi nyata. Namun masih ada beberapa operator sekolah yang dalam tahapan  mempersiapan formulir-formulirnya ini tidak dilakukan dengan alasan ribet bahkan ada sekolah yang tidak mempunyai formulir dapodik . Karena pada dasarnya, ketika kita melakukan pendataan harus ada bukti nyata kita atau bukti otentik sebagai dasar untuk memasukkan datanya. Baik Data Sekolah, PTK, Peserta Didik, dan lain sebagainya.

Tahapan Proses:
Tahapan ini tentang proses entri atau memasukkan data. Masih banyak operator sekolah yang melakukan proses memasukkan data ini tergesa-gesa, dengan alasan agar cepat selesai dan karena tekanan instruksi dari kepala sekolah. Proses input ini harus dilakukan dengan teliti agar nanti dikemudian hari tidak terjadi kesalahan memasukkan data. Jika perlu lakukan pengecekan kembali se telah selesai memasukkan data.

Tahapan Evaluasi:
Tapan Evaluasi ini adalah tahapan terakhir dalam pendataan. Setelah sincron Aplikasi Dapodik, kita lakukan evaluasi dengan cara melihat server dapodik. Apakah data yang kita masukkan sudah benar sesuai dengan yang kita inputkan atau belum. Proses atau Tahapan Evaluasi ini merupakan tahapan yang sangat jarang dilakukan oleh teman-teman operator Dapodik se-Indonesia. Banyak alasan dari yang mengucapakan "yang penting kan sudah sincron, sampai dengan alasan pulsa tidak punya.

0 komentar:

Post a Comment

luvne.com ayeey.com cicicookies.com mbepp.com kumpulanrumusnya.com.com tipscantiknya.com